Follow Us

Jangan Sepele, Muncul Jerawat di Payudara Bisa Jadi Pertanda Kondisi Ini

Puspita Rahayu - Sabtu, 11 Desember 2021 | 06:30
Ilustrasi kanker payudara
freepik

Ilustrasi kanker payudara

Gridhype.id- Pernahkah anda menemukan benjolan seperti jerawat di payudara anda?

Kondisi ini terkadang membuat kita menjadi khawatir karena mengira bahwa terjadi kanker payudara.

Jerawat yang muncul di permukaan payudara tidak selalu menandakan kanker payudara.

Kanker payudara memang ditandai dengan adanya benjolan di payudara dan area ketiak.

Namun sangat perlu bagi wanita untuk mengenal jenis benjolan yang menjadi ciri kanker.

Pada dasarnya, jerawat terjadi karena sumbatan pada akar rambut di kulit yang terinfeksi bakteri.

Jerawat mungkin bisa muncul karena beragam faktor seperti siklus menstruasi, ketidak sesuaian suhu, masalah hormon, atau bahkan penggunaan produk kecantikan.

Jika selama ini kita sering menemukan jerawat muncul di wajah, ada baiknya untuk lebih mengetahui beberapa jerawat yang bisa muncul di area lain.

Baca Juga: Jadi Penyakit Mematikan yang Ditakuti oleh Wanita di Seluruh Dunia, Inilah 5 Cara Efektif Cegah Kanker Payudara

Jerawat juga bisa tumbuh di leher punggung hingga pundak atau bagian lainnya.

Jerawat juga bisa tumbuh di area intim wanita atau payudara.

Source : Alodokter.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular