Follow Us

Jadi Andalan Banyak Orang, Adakah Bahaya Jika Minum Air Dingin Setiap Hari?

Puspita Rahayu - Jumat, 10 Desember 2021 | 16:30
Air dingin
LtcFaces

Air dingin

Gridhype.id- Kebutuhan air di dalam tubuh memang harus dipenuhi.

Apabila kekurangan minum air, tubuh akan dehidrasi dan mengalami beragam keluhan.

Bahkan, beragam penyakit juga bisa terjadi jika kita kekurangan minum air.

Secara umum kita dianjurkan untuk mengonsumsi 8 gelas air dalam 1 hari.

Air minum yang paling dianjurkan adalah air putih.

Namun tak jarang juga kita mengonsumsi beragam jenis air, bahkan dalam keadaan yang dingin.

Apakah hal tersebut aman bagi tubuh?

Di India, ada sebuah tradisi pengobatan yang dinamakan Ayurdeva.

Tradisi ini meyakini bahwa air dingin dapat menyebabkan ketidakseimbangan pada tubuh.

Baca Juga: Jadi Favorit Banyak Orang, Terungkap Mitos dan Fakta dari Susu Kental Manis

Lebih lanjut dilansir dari Medical News today melalui kompas.com, air dingin juga dapat memperlambat proses pencernaan.

Source : Kompas

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest