Follow Us

Jangan Buru-buru Dibuang, Air Cucian Beras Bisa Dipakai Basuh Wajah Sebelum Tidur, Hasilnya Mengejutkan!

Puspita Rahayu - Jumat, 10 Desember 2021 | 10:00
Manfaat air cucian beras ternyata ada untuk kesehatan rambut.
iStockphoto

Manfaat air cucian beras ternyata ada untuk kesehatan rambut.

Baca Juga: Agar Tak Bahayakan Seisi Rumah, Ternyata Membersihkan Cobek Cukup Modal Bahan Makanan Pokok, Dijamin Jauh Lebih Bersih dan Aman

Mengencangkan Wajah

Air cucian beras bisa membuat wajah menjadi lebih kencang.

Jika hal ini terjadi, tentu Anda tidak akan lagi menemukan kerutan dan kulit wajah yang mengendur.

Pori-pori yang besar juga bisa teratasi dengan air cucian beras.

Dengan demikian, produksi minyak di kulit akan terkendali dan tidak mudah berjerawat.

Mengurangi sunburn

Sunburn bisa menyebabkan kulit wajah menjadi kemerahan bahkan iritasi.

Agar masalah tersebut teratasi, air cucian beras menjadi salah satu solusinya.

Rutin menggunakan air cucian beras untuk membasuh wajah akan membuat kemerahan berangsur mereda.

Mengurangi Penuaan

Hal yang satu ini tentu kerap membuat rasa percaya diri menurun.

Source : Nakita.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest