Follow Us

Niat Cegah Penyebaran Virus Bisa Berakhir Sia-sia, Begini Cara Cuci Masker Kain yang Benar, Dijamin Bersih dan Aman

Ruhil Yumna - Jumat, 10 Desember 2021 | 05:45
Langkah tepat mencuci masker kain.
TinaDemyanchuk/pixabay

Langkah tepat mencuci masker kain.

Setelah itu, jangan sampai tangan yang telah dibersihkan menyentuh bagian wajah.

Lepaskan masker secara hati-hati dengan memegang bagian ear loop atau ikatannya.

Jika masker memiliki filter, lepaskan dan buang, kemudian lipat masker dan masukkan ke dalam cucian jika masker bisa dicuci.

Kemudian bersihkan tangan sekali lagi.

Dalam masa pandemi virus Corona membersihkan masker kain sebaiknya dilakukan setiap hari.

Cara ini dilakukan untuk mengurangi risiko penyebaran virus Covid-19 atau kuman.

Baca Juga: Belajar dari Lonjakan Kasus Varian Omicron di Hong Kong, Buruan Ganti Masker Jenis Ini ke Masker Medis, Ahli Sudah Larang Keras Pemakaiannya

Masker yang terbuat dari kain, seperti katun, dapat dicuci menggunakan air panas.

Sedangkan masker bedah yang berwarna biru sebaiknya harus langsung dibuang jika terlihat kotor dan rusak.

Kamu juga bisa mempertimbangkan apakah mau menggunakan deterjen atau tidak.

Pastikan deterjen yang digunakan tidak beraroma parfum jika kamu merasa sensitif.

Wangi parfum dalam deterjen dikhawatirkan dapat mengiritasi kulit saat memakai masker.

Source : Nakita, John Hopkins Medicine

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular