Follow Us

Bacaan Doa Saat Hamil, Ini Arti dan Tafsir Surat Maryam Ayat 1-11

Dok Grid - Rabu, 25 Oktober 2023 | 15:16
bacaan doa untuk ibu hamil
shironosov

bacaan doa untuk ibu hamil

GridHype.ID - Surat ke-19 dari dalam Al quran ini sering kali dianjurkan untuk dibaca oleh ibu hamil berbarengan dengan Surat Yusuf.

Dalam Al quran, Surat Maryam terdiri atas 98 ayat.

Didalamnya terdapat kisah perjuangan Maryam (ibu Nabi Isa a.s.) saat sedang hamil.

Surat ini termasuk golongan surah-surah Makkiyah.

Bacaan Surat Maryam

Berikut cuplikan Surat Maryam lengkap dengan terjemahan ayat 1-11 dikutip dari quran.kemenag.go.id, berikut surat Maryam Ayat 1-11:

كٓهٰيٰـعٓـصٓ‌

"Kaaaf-Haa-Yaa-'Ayyyn-Saaad".

1. Kaf Ha Ya 'Ain Shad

ذِكۡرُ رَحۡمَتِ رَبِّكَ عَـبۡدَهٗ زَكَرِيَّا

"Zikru rahmati Rabbika 'abdahuu Zakariyya".

2. (Yang dibacakan ini adalah) penjelasan tentang rahmat Tuhanmu kepada hamba-Nya, Zakaria,

اِذۡ نَادٰى رَبَّهٗ نِدَآءً خَفِيًّا‏

Source : Tribun Lifestyle, Tribun Pekanbaru

Editor : optimization

Baca Lainnya

Latest