Follow Us

Jangan Pusing karena Banyak Larangan, Penderita Diabetes Juga Bisa Santap Makanan Lezat dan Sehat, Coba Bikin Olah Kacang Edamame Jadi Seperti Ini

Dwi Purworahayu - Kamis, 18 November 2021 | 21:00
ilustrasi edamame yang baik untuk tubuh
iStockphoto

ilustrasi edamame yang baik untuk tubuh

GridHype.ID - Sejumlah orang mungkin sudah tidak asing dengan kacang edamame.

Biasanya, edamame mudah ditemukan saat kita makan di restoran Jepang.

Banyak yang belum tahu, edamame nyatanya menyimpan kandungan gizi yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Mengutip HelloSehat.com, edamame dipercaya mampu meningkatkan daya tahan tubuh.

Kacang berwarna hijau ini juga bisa mencegah hipertensi dan penyakit jantung.

Bahkan, edamame cocok untuk penderita diabetes yang dianjurkan mengonsumsi protein dari kacang-kacangan.

Hal ini karena edamame merupakan salah satu jenis kacang yang mengandung protein tinggi.

Melansir Kompas.com dari Healthline, edamame mengandung sekitar 12 persen protein.

Jumlah ini termasuk cukup baik untuk ukuran bahan makanan nabati.

Sekitar 155 gram edamame masak mengandung 18,5 gram protein.

Baca Juga: Jadi Kunci Penyembuhan Beragam Penyakit, Air Rebusan Jahe Justru Bawa Bahaya Bagi Orang dengan Kondisi Ini

Source : Kompas.com, Hellosehat.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular