Follow Us

Alih-alih Bersih, Baking Soda Justru Bikin Rusak Peralatan Dapur Ini, Jangan Dicoba Jika Tak Ingin Benda Kesayangan Jadi Berkarat

Dwi Purworahayu - Sabtu, 06 November 2021 | 06:30
5 alat dapur yang berbahaya
Kompas.com

5 alat dapur yang berbahaya

GridHype.ID - Kegunaan baking soda dalam proses pembuatan kue tentu sudah menjadi rahasia umum.

Namun menariknya, baking soda ternyata bisa dimanfaatkan untuk menjaga kebersihan rumah loh.

Ya, mengutip Kompas.com, baking soda bisa membersihkan noda di wastafel.

Seperti yang diketahui, wastafel kerap menjadi tempat penumpukan sabun atau bekas pasta gigi.

Jika sudah menumpuk, bekas pasta gigi ini pun akan sulit dibersihkan.

Untuk membersihkannya, Anda bisa menggunakan baking soda ini.

Dengan mencampurnya bersama deterjen atau larutan pembersih, baking soda ternyata ampuh mengangkat noda-noda membandel tersebut.

Tak hanya itu, baking soda juga mampu membersihkan noda membandel yang ada di peralatan dapur.

Meski demikian, nyatanya baking soda justru bisa menyebabkan kerusakan pada alat dapur dengan bahan tertentu.

Alih-alih menjadi bersih, alat dapur dengan bahan tertentu bisa berkarat dan rusak.

Lalu alat dapur apa saja yang dimaksud? Simak ulasannya agar Anda tidak sembarangan lagi membersihkannya.

Source : Kompas.com, sajiansedap.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular