Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Enggak Perlu Buang Uang ke Spa Kecantikan, Siku dan Lututmu yang Kering Ternyata Bisa Diatasi dengan Bahan Dapur Ini

Helna Estalansa - Senin, 25 Oktober 2021 | 16:15
Baking soda
Photo by Kaboompics .com from Pexels

Baking soda

GridHype.ID -Selama ini baking soda dikenal sebagai bahan dapur yang biasa digunakan untuk mengembangkan roti dan kue.

Namun tak hanya berguna sebagai bahan pengembang kue, baking soda rupanya punya segudang manfaat yang luar biasa loh.

Salah satunya bisa dimanfaatkan untuk kesehatan tubuh kita.

Melansir dari Nakita.ID, ada salah satu manfaat baking soda yang belum banyak orang ketahui.

Baking soda ternyata bisa juga untuk mengatasi siku dan lutut yang kering.

Tak perlu melakukan perawatan dengan biaya mahal di spa kecantikan.

Siku dan lutut yang kering biasanya terjadi saat suhu dingin dan kering.

Caranya cukup mudah.

Kamu cukup campurkan baking soda dan body lotion.

Aduk lah secara merata, setelah itu aplikasikan lah pada siku dan lutut.

Pijat lah secara perlahan, dengan begitu tepian kasar pada siku dan lutut akan terkikis dengan cepat.

Baca Juga: Dijamin Makin Pede, Tumit Kering Pecah-pecah Lenyap Berkat Ramuan Murah Meriah Ini

Source :Kompas.comNakita.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x