"Penguatan JKN dalam upaya deteksi dini juga sangat diperlukan, sehingga rakyat semakin mudah melakukan screening kanker, apalagi kalau kemudian sistim deteksi dini ini dikaitkan dengan pembiayaan terapi.
Dalam jangka panjang diharapkan kanker stadium lanjut akan menurun kejadiannya di Indonesia," pungkasnya.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Banyak Pasien Kanker Terlambat Dideteksi, Penyebabnya Skrining Rendah"
(*)