Follow Us

Bisa Jadi Tanda Penyakit Berbahaya, Jangan Sepelekan Keringat Mengucur Saat Tidur di Malam Hari

Puspita Rahayu - Senin, 01 November 2021 | 16:15
Penyebab berkeringat saat tidur di malam hari, salah satunya infeksi.
Pixabay.com

Penyebab berkeringat saat tidur di malam hari, salah satunya infeksi.

Wanita yang memasuki usia menopause biasanya mengalami kekalahan di malam hari.

Bukan hanya itu, wanita yang sedang hamil atau setelah melahirkan juga memiliki risiko untuk lebih sering berkeringat di malam hari.

Efek samping obat

Berkeringat saat tidur di malam hari juga bisa terjadi setelah kita mengonsumsi sejumlah obat.

Beberapa jenis obat memang memberikan efek demikian.

Obat yang menimbulkan rasa gerah di malam hari dan berkeringat di antaranya adalah obat antidepresan, steroid, dan penurun demam.

Gula darah rendah

Siapa sangka orang dengan gula darah yang cukup rendah juga bisa berkeringat terus menerus di malam hari.

Kondisi ini biasanya dialami oleh orang yang menggunakan insulin atau obat diabetes.

Baca Juga: Jangan Lengah! Kaki Pegal Tak Karuan di Malam Hari Bisa Jadi Pertanda Buruk pada Tubuh

(*)

Source : Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular