GridHype.id- Wanita seluruh dunia tentunya mendambakan payudara yang indah dan sehat.
Banyak yang menganggap bahwa payudara yang indah adalah payudara yang memiliki ukuran besar.
Tak heran jika sejumlah orang melakukan perawatan tertentu untuk mendapat ukuran payudara yang diinginkan.
Payudara yang besar memang mampu menunjang penampilan menjadi lebih seksi.
Namun taukah kamu jika memiliki payudara besar bukanlah tanpa risiko?
Dilansir dari alodokter.com, berikut beberapa risiko memiliki payudara besar.
Nyeri Punggung dan Leher
Nyeri punggung dan leher bisa saja terjadi karena ukuran payudara yang terlalu besar.
Pasalnya, dada harus menopang beban payudara yang lebih berat.
Hal ini akan menyebabkan munculnya keluhan nyeri punggung dan leher.