Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tak Selalu Ditandai dengan Benjolan, Ini 8 Ciri Lain Kanker Payudara yang Tak Banyak Orang Tahu

Ruhil Yumna - Sabtu, 02 Oktober 2021 | 17:45
milenial berpotensi kanker payudara
iStockphoto

milenial berpotensi kanker payudara

Tapi, Anda perlu waspada jika payudara mendadak sangat berurat dengan pembuluh darah berwarna hijau kebiruan.

- Muncul jerawat atau kutil yang tak kunjung sembuh

Terkadang area privat ini memang bisa muncul jerawat atau kutil ketika lembap atau pori-pori tersumbat.

Namun, jerawat atau kutil yang muncul di payudara dan tak kunjung sembuh juga bisa jadi ciri-ciri kanker payudara.

- Kelenjar getah bening bengkak

Terkadang, gejala kanker payudara juga tak hanya muncul di payudara.

Tapi bisa merembet ke jaringan terdekatnya seperti kelenjar getah bening di dekat dada dan ketiak yang membengkak.

Kapan perlu waspada?

Tidak semua ciri-ciri kanker payudara di atas pasti terkait penyakit ini. Tapi, tak ada salahnya Anda memeriksakan diri jika mendapati gejala di atas.

Setiap ada perubahan pada payudara yang tidak terkait dengan perubahan hormon seperti hamil, haid, atau menopause patut dicurigai.

Terlebih jika disertai gejala seperti sakit punggung, sakit leher, dan berat badan turun drastis padahal tidak sedang diet ketat.

(*)

Source : kompas Women's Health

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x