Follow Us

Jangan Sedih karena Baru Tahu Sekarang, Sederet Makanan Pengganti Nasi Ini Ternyata Bisa Turunkan Berat Badanmu

Helna Estalansa - Jumat, 17 September 2021 | 14:30
ilustrasi nasi putih
freepik

ilustrasi nasi putih

GridHype.ID - Sudah bukan rahasia lagi kalau nasi menjadi makanan pokok bagi masyarakat di Tanah Air.

Sebagaimana yang diketahui, tak sedikit orang yang mengatakan bahwa belum makan namanya kalau belum makan nasi.

Tak hanya di Indonesia saja, nasi juga menjadi makanan pokok di negara lainnya, khususnya di Asia.

Melansir dari Wikipedia, nasi memang dimakan oleh sebagian besar penduduk Asia sebagai sumber karbohidrat utama dalam menu sehari-hari.

Nasi sebagai makanan pokok biasanya dihidangkan bersama lauk sebagai pelengkap rasa dan juga melengkapi kebutuhan gizi seseorang.

Nasi dapat diolah lagi bersama bahan makanan lain menjadi masakan baru, seperti pada nasi goreng, nasi kuning atau nasi kebuli.

Nasi bisa dikatakan makanan pokok bagi masyarakat di Asia, khususnya Asia Tenggara.

Meski demikian, bagi orang yang tengah menjalani diet, ia akan mengganti nasi dengan makanan pokok lainnya.

Seperti yang diketahui, nasi bukanlah satu-satunya sumber karbohidrat.

Beberapa bahan makanan lain diketahui memiliki kandungan karbohidrat yang cukup tinggi.

Baca Juga: Kerap Jadi Masalah, Ternyata Begini Cara Rebus Daun Singkong yang Empuk Nan Lembut Mirip Nasi Padang

Bahkan, beberapa makanan pengganti nasi ini memiliki indeks glikemik rendah atau kecepatan gula terserap dalam tubuh yang lambat sehingga cocok dijadikan makanan diet.

Source : wikipedia, Nakita.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular