Masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk benar-benar bisa menentukan bahwa mengkonsumsi produk-produk yang dihasilkan oleh buah delima bisa memberikan efek membahagiakan yang sama pada manusia sebagaimana hasil pada penelitian.
"Penelitian lebih lanjut mengenai komponen individual dan kombinasi dari zat kimiawi masih dibutuhkan untuk mengerti risiko potensial dari menggunakan jus delima atau zat lain sebagai pencegahan atas kanker," ujar Powel Brown, MD, PhD, kepala peneliti departemen pencegahan kanker di University of Texas M.D. Anderson Cancer Center.
Namun, tak ada salahnya untuk mulai mengkonsumsi buah delima untuk membantu mencegah kemungkinan terkena kanker payudara atau kanker lainnya.
Lagipula kandungan antioksidanpada buah delima pun bisa membantu merawat kesehatan, bukan?
Baca Juga: Kerap Kali Dipandang Sebelah Mata, Kanker Payudara pada Pria, Apa yang Perlu Diwaspadai?
(*)