Follow Us

Luar Biasa, Jus Sayur yang Satu Ini Ternyata Punya Segudang Manfaat yang Jarang Kamu Ketahui

Helna Estalansa - Minggu, 15 Agustus 2021 | 16:15
Ilustrasi bayam.
Pixabay.com

Ilustrasi bayam.

Masker jus bayam ini akan membersihkan kotoran dan minyak di wajah, hingga kulit menjadi terasa lebih bersih.

Selain dioleskan, khasiat serupa bisa didapatkan dengan rutin mengonsumsi jus bayam.

Agar rasanya lebih nikmat saat diminum, tambahkan saja tomat, wortel, mentimun, dan paprika merah ke dalamnya.

2. Anti-aging

Bayam memiliki banyak kandungan antioksidan, senyawa ini akan membantu menghilangkan radikal bebas dari kulit.

Sebab, radikal bebas akan membuat kulit mengalami penuaan diri, sehingga bisa merusak kulit.

Demi menghilangkan radikal bebas dan mengurangi risiko penuaan dini, konsumsilah jus bayam supaya sel-sel kulit beregenerasi dengan baik.

3. Melindungi kulit dari sinar ultraviolet

Bayam mengandung banyak vitamin B kompleks yang membantu mencegah tanning dan melindungi kulit dari sinar ultraviolet.

Konsumsi jus ini secara rutin untuk menghalau risiko akibat terlalu sering menggelapkan kulit dengan tanning.

Baca Juga: Bisa Jadi Racun, Sebaiknya 5 Menu Sahur ini Jangan Dipanaskan Kembali Jika Tidak Habis

4. Mencegah lingkaran bawah mata

Source : Kompas.com, sajiansedap.com

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest