Follow Us

3 Bahan Alami Ini Dijamin Ampuh Usir Bau Mulut yang Bikin Kamu Minder, Buruan Dicoba

Puspita Rahayu - Jumat, 13 Agustus 2021 | 18:00
cara sederhana untuk mengatasi bau mulut
iStockphoto

cara sederhana untuk mengatasi bau mulut

Gunakan larutan tersebut untuk berkumur.

Cara ini bisa dilakukan setiap setelah makan.

Jika bau mulut sudah terkendali, Anda bisa melakukan cara ini setiap beberapa hari sekali.

Baca Juga: Puasa Seharian Bikin Bau Mulut Makin Parah? Lakukan Hal Ini Biar Kamu Bebas dari Bau Tak Sedap

Teh Hijau

Jenis teh yang terkenal sebagai menu diet ini bisa dijadikan solusi untuk menghilangkan bau mulut.

Senyawa antibakteri alami yang disebut fitokimia mampu melawan bakteri penyebab bau tidak sedap.

Siapkan satu cangkir air panas, satu kantong teh hijau, dan madu.

Madu merupakan bahan opsional yang bisa dihilangkan jika Anda tidak menyukainya.

Larutan satu kantong teh hijau dengan secangkir air panas.

Biarkan selama beberapa menit dan kemudian angkat.

Minum atau tambahkan madu sebagai perasa.

Source : Nakita.ID

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest