Meski hanya setelan baju tidur, rupanya piyama floral yang dikenakan wanita 33 tahun itu dibanderol dengan harga ratusan ribu.
Ya,piyama floral keluaran Peter Aalexander itu dibanderol dengan harga sekitarRp 652 ribu.
Hargafashion Nagita Slavina inibisa tergolong murah mengingatibunda Rafathat itukerap mengenakan fashion aitem berharga selangit.
Unggahan itupun mengundang berbagai reaksi netizen.
"Pernah sekali masuk peteralexander lgsg keluar lagi, sobat misqueen sayang duit beli kalo piyama mahal2," tulis @wina**.
"Hmmm beli di tanah abang dapet segambreng," kata @yuli**.
Di sisi lain, ada juga yang memuji kecantikan wanita yang tengah hamil muda itu.
"Cantiknya nambah ini mah,"tulis @uci**.