Follow Us

Tak Banyak yang Tahu, 4 Jenis Makanan Ini Ternyata Ampuh Cegah Kanker Payudara, Yuk Disimak!

Helna Estalansa - Selasa, 04 Mei 2021 | 21:00
Ilustrasi kanker payudara
Freepik

Ilustrasi kanker payudara

GridHype.ID - Jumlah penderita kanker payudara setiap tahunnya masih terus bertambah.

Bahkan kanker payudara menjadi salah satu kasus kanker tertinggi yang ada di Indonesia.

Seperti yang kita tahu, kanker payudara memang banyak diderita oleh kaum hawa. Namun, para pria juga bisa mengidap penyakit ini loh.

Melansir dari Kompas.com, kanker payudara ternyata juga bisa menyerang kaum milenial loh.

Baca Juga: Waspada! Tak Banyak Disadari, Kanker Payudara Mengintai Kaum Milenial

Ya, tak hanya wanita dewasa atau lanjut usia saja, orang yang lahir antara tahun 1980-1999 rupanya juga bisa mengidap kanker payudara.

Hal tersebut dikarenakan, banyak kaum milenial yang masih abai dengan kanker payudara.

Untuk itu, ada baiknya kita mengetahui soal kanker payudara, termasuk cara mencegahnya.

Melansir dari Tribunners, kanker payudara sendiri merupakan penyakit yang cukup mematikan.

Baca Juga: Wajib Tahu! 4 gejala Kanker Payudara Ini Bisa Dialami oleh Siapapun

Penyakit ini disebut-disebut sebagai penyakit kanker nomor dua pembunuh wanita setelah kanker serviks.

Sebagai informasi, banyak pemicu penyakit kanker payudara.

Source : Kompas.com, Tribunners

Editor : Helna Estalansa

Baca Lainnya

Latest