Follow Us

Bagi yang Suka Warnai Rambut, Ada Resiko Kanker Payudara, Pemilik Kulit Gelap Harus Ekstra Waspada

Ruhil Yumna - Selasa, 27 April 2021 | 10:45
Mewarnai rambut
freepik

Mewarnai rambut

GridHype.ID - Biasanya untuk menunjang penampilan, seseorang memilih untuk mewarnai rambutnya.

Pewarnaan rambut sendiri memang aman dilakukan apabila memenuhi beberpa hal.

Namun, apabila berlebih juga akan menimbulkan dampak yang tak diinginkan.

Baca Juga: Jadi Makanan Sejuta Umat Lantaran Mampu Cegah Kanker Payudara, Siapa Sangka Makan Tahu Tiap Hari Justru Bisa Bahayakan Nyawa

Salah satu dampaknya adalah meningkatnya kanker payudara.

Terdengar jarang sekali disebut bukan?

Untuk diketahui, data WHO mengungkap kanker payudara di Indonesia sampai 58.256 kasus baru selama 2018.

Angka tersebut membuat kanker payudara menempati peringkat pertama kasus kanker yang terjadi di Indonesia.

Dari angka tersebut, 22.692 di antaranya dilaporkan meninggal dunia.

Penyebabnya kanker payudara para perempuan banyak, tapi salah satunya adalah mewarnai rambut.

Sebuah penelitian terbaru menunjukkan terjadinya kanker payudara pada perempuan dekat hubungannya dengan bahan kimia dalam pewarna dan pelurus rambut.

Source : WebMD, Kompas, Gridhealth

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest