Setelah keluarga si perempuan mengungkapkan fakta dia memang diadopsi, si pengantin menangis bahagia.
Si mempelai menyatakan, bisa menemukan orangtua kandungnya merupakan kebahagiaan lain setelah menikah.
Namun, seperti dilansir World of Buzz, Selasa (6/4/2021), kini si mempelai khawatir karena satu hal lain.
Sebabnya, dia menikahi suami yang adalah saudaranya.
Namun, ibunya mengungkapkan bahwa putranya itu ternyata juga diadopsi.
Media berbahasa Mandarin Oriental Daily mengabarkan, keluarga si wanita menemukannya di jalan 20 tahun silam,
dan membesarkannya seperti putri kandung.
Adapun ibu kandungnya yang terus mencarinya akhirnya menyerah, dan memutuskan mengadopsi anak laki-laki.
(*)