“Emang kamu bisa nahan? Nanti malam pertama kan kita nggak ada yang tahu. Kalau malam pertamanya jos gimana?” jawab Aurel dikutip dari TribunJakarta.com via GridHits.ID.
“Nanti pas malam pertama, emang kenapa kalau jos?” tanya Atta lagi.
“Ya kan penginnya kembar. Kalau enggak jadi kembar gimana?” sahut Aurel.
Walaupun berkonsultasinya saat ini, Atta dan Aurel akan menjalankan program bayi kembar tersebut setelah keduanya resmi menjadi pasangan suami istri.
Nantinya, sang dokter akan membimbing mereka untuk menjalankan program tersebut.
“Kita kan nikahnya tanggal tiga, ceknya dari sekarang, itu benar?” tanya Atta kepada perawat.
“Ya sekarang cek darah dulu. Jadi nanti setelah nikah, program langsung," jawab sang perawat.
Dan yang terakhir, sang perawat merekomendasikan vitamin khusus untuk Aurel Hermansyah agar nantinya bisa mudah mengandung anak kembar.
Wah kita tunggu saja ya kabar baik dari mereka..