Baca Juga: Tak Tergiur Gemerlap Dunia Hiburan, 5 Anak Artis ini Justru Pilih Mengabdi Pada Negara
3.Torro Margens
Mendiang Torro Margens
Wajah Torro Margens sudah tak asing lagi bagi penikmat seni peran di layar kaca tanah air.
Aktor senior ini dikenal dengan perannya yang misterius dan antagonis.
Namun di awal tahun 2019, Torro Margens dikabarkan meninggal dunia dalam usia yang menginjak 68 tahun.
Di saat kesehatannya mulai menurun, Torro Margens memilih untuk tetap syuting, hingga akhirnya dirinya sempat muntah darah di lokasi syuting.
Baca Juga: Raffi Ahmad Digugat Lantaran Langgar Protokol Kesehatan, ini Tanggal Sidang Perdananya
4. Ida Kusuma
Ida Kusumah
Ida Kusumah merupakan artis senior dengan segudang prestasi.
Di masa terakhirnya diketahui Ida Kusuma sedang menjalani syuting sinetron Cinta Fitri Season 6.