Follow Us

Risma Sampaikan Bansos 2021 Bakal Berbeda dari Tahun Ini: Kita Lakukan Lebih Transparan

Ruhil Yumna - Sabtu, 26 Desember 2020 | 18:45
Tri Rismaharini terpilih sebagai Menteri Sosial, menggantikan Juliari Batubara yang ditahan karena korupsi
DAB/OtoRace

Tri Rismaharini terpilih sebagai Menteri Sosial, menggantikan Juliari Batubara yang ditahan karena korupsi

GridHype.ID - Resmi diangkat jadi Menteri Sosial, Tri Rismaharini sampaikan jika bantuan sosial (bansos) tahun 2021 berbeda dengan tahun ini.

Untuk tahun depan bansos tersebut akan dikirimkan langsung ke alamat penerima.

Hal ini agar memudahkan para warga, sehingga tak perlu datang ke kantor pos.

Baca Juga: 4 Zodiak Ini Dikenal Patuh dan Berbakti, Taurus Paham Perjuangan Orangtua dan Sosok Bertanggungjawab

Untuk mewujudkan hal tersebut Risma akan berkoordinasi dengan kantor pos.

"Karena saya butuh cepat, mungkin kita akan komunikasi dengan kantor pos.

Dari kantor pos itu langsung diantar," kata Risma, dikutip dari Kompas TV, Jumat (25/12/2020).

Ditransfer

Tak hanya itu, untuk tahun depan Risma juga akan melakukan pencocokan data dengan pemerintah daerah.

Melihat kondisi yang tengah terjadi untuk sementara pencocokan itu dilakukan dengan software

Dalam pelaksanaannya Risma berjanji akan berjalan transparan.

Source : Kompas

Editor : Ruhil Yumna

Baca Lainnya

Latest