Lebih lanjut, ia juga menceritakan kalau sang istri tiba-tiba mengiriminya pesan lewat WhatsApp.
Baca Juga: Sempat Takut hingga Waspada, Adik Nathalie Holscher Ungkap Kesan Pertamanya Bertemu Sule
"Pas jam 12 kan aku ke kamar, didiemin! Baru sejam kemudian dia nge-WA," kata Raffi Ahmad lagi sambil mengeluarkan HP.
"'Happy anniversary ya, kalau ngomong langsung juga susah lah kalau lagi gini. Maaf ya aku belum bisa jadi istri yang asik buat kamu dan belum bisa ngebahagiain kamu ya."
"Semoga aku bisa jadi istri yang selalu berusaha dan memahami dan memaklumi'. Kamu mau memaklumi apa sih sayang?" ujar Raffi Ahmad membaca pesan istrinya.
Mendengar Raffi, Nagita pun terlihat tersipu dan malu-malu.
(*)