Follow Us

Remaja Putri Wajib Tahu! Mulai Sekarang Jangan Asal-asalan Lakukan Diet Jika Tak Ingin Hal Ini Terjadi

Nabila N C - Senin, 19 Oktober 2020 | 19:00
Ilustrasi diet
Freepik

Ilustrasi diet

GridHype.ID - Banyak remaja yang terobsesi ingin memiliki tubuh langsing dan ideal di usia muda.

Belakangan, banyak remaja putri yang ingin memiliki bentuk tubuh layaknya artis Korea.

Tak jarang, para remaja ini rela melakukan apapun untuk mendapatkan hal tersebut.

Sayangnya, keinginan punya bentuk tubuh ideal dan langsing tak diimbangi dengan cara yang benar.

Baca Juga: Resmi, Yuk Intip Prosesi Akad Nikah Taqy Malik dan Sherel Thalib, dari Ijab Kabul hingga Lantunkan Ayat Suci Al-Quran

Padahal remaja masih dalam tahap pertumbuhan dan membutuhkan banyak nutrisi dalam makanan.

Diet boleh dilakukan siapa saja, tapi tidak boleh dilakukan dengan asal-asalan.

Dikutip dari Kompas.com, diet asal-asalan dengan tujuan cepat kurus dapat berakibat anemia, terlebih bagi remaja putri.

Baca Juga: Nongkrong di Angkringan, Gadis Muda Ini Menangis Histeris Usai Payudaranya Diremas Pengamen, Pihak Kepolisian: Dari Pengakuan Keluarga Pelaku Pernah Diperiksa

Kekurangan sel darah merah atau anemia disebabkan oleh banyak faktor.

Salah satunya tubuh tidak mendapatkan pasokan gizi dan zat besi yang memadai.

Gizi dan zat besi yang tidak terpenuhi tersebut disebabkan karena kebanyakan remaja putri berpikir, diet hanyalah soal mengurangi makanan.

Source : Hello Sehat, Kompas

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular