Karena kedua bahan tersebut bisa meresap ke lapisan bawah kulit dan masuk ke aliran darah.
Seperti yang dilansir dari Plastic Pollution Coalition, AS, BPA yang ada di kertas struk bahkan bisa mengganggu sistem reproduksi cowok dan cewek.
Hal tersebut dapat terjadi akibat menyerapnya senyawa kimia yang menyerupai estrogen tersebut ke dalam kulit.(Anita K Wardhani/Tribunnews)
(*)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judulBahaya Kertas Struk, Janga Meremasnya, Bahannya Mengandung Racun Berbahaya