GridHype.ID - Pada umumnya semua orang menginginkan kulit yang bersih dan sehat.
Terutama bagi kaum hawa, kulit yang bersih, sehat, dan cerah adalah idaman semua wanita.
Tentunya untuk mendapatkan kulit yang diidamkan perlu usaha, ya.
Ada banyak cara untuk bisa mendaptkan kulit yang terawat.
Baca Juga: Sering Diabaikan, Tangan Keriput Bisa Jadi Tanda Penuaan Dini! Yuk Bikin Skincare di Rumah
Salah satunya adalah dengan menggunakan lotion ataupun krim pemutih.
Belakangan ini kasus soal skincare yang justru dapat merusak kulit sukses menyita perhatian di sosial media.
Sosial media dikejutkan soal kabar seorang pasien yang kulitnya mengalami perubahan hingga terlihat seperti muncul guratan merah usai memakai lotion.
Baca Juga: Mau Kulit Glowing Alami Tanpa Skincare Rutin yang Ribet? Segera Hindari 5 jenis Makanan Ini
Berita viral ini bermula dari unggahan Instagram Stories dari akun milik dokter Listya Paramita, Sp.KK beberapa waktu lalu.
Lewat unggahan tersebut, dokter Listya menunjukkan beberapa foto kaki dan tangan yang penuh dengan guratan kemerahan di kulit (strechmark).