Termasuk juga jenis makanan lain seperti sosis, dan daging asap.
Makanan-makanan tersebut telah dikaitkan dengan makanan penyebab kanker.
Dokter lain, dr Lau, mengatakan, pasien dengan kanker perut biasanya akan menunjukkan gejala yang sedikit di tahap awal.
Kadang, mereka salah didiagnosis menjadi sakit gastritis.
Alasan yang membuat 80 persen pasien kanker perut sudah sampai tahap terminal ketika mereka diketahui menderita kanker.
Menurut American Cancer Society , gejala kanker perut meliputi:
Baca Juga: Nama Putra Jokowi Muncul dalam Bursa Pilkada Solo 2020, Achmad Purnomo : Ya Gimana Lagi
1. Nafsu makan yang buruk
2. Berat badan turun (Padahal tidak diet)
3. Sakit perut
4. Ketidaknyamanan yang jelas di perut
5. Rasa kenyang di perut bagian atas setelah makan makanan kecil