Gridhype.id–Minum kopi di pagi hari memang membuat kita jadi melek dan lebih siap untuk menjalankan aktivitas yang banyak ya.
Namun, kebiasaan yang satu ini justru bisa membuat risiko kita terkena kanker lebih besar, lho!
Harus kita tahu kalau kanker bisa disebabkan oleh gaya hidup kita yang kurang sehat.
Selain minum kopi, ada beberapa kebiasaan lain yang kita lakukan di pagi hari yang justru bisa membuat kita lebih rentan akan kanker.
Nah, berikut gaya hidup kurang sehat yang biasa kita lakukan pada pagi hari ini yang membuat tubuh jadi rentan terhadap kanker!
Baca Juga: Dikonsumsi Setiap Hari, Rupanya Ada Bahaya Tersembunyi Jika Terlalu Sering Makan Nasi Putih
Tidak Sarapan
Hasil penelitian menunjukkan bahwa melewatkan sarapan dikaitkan dengan meningkatnya risiko kematian akibat penyakit peredaran darah dan kanker pada perempuan maupun laki-laki.
Japan Collaborative Cohort (JACC) Study for Evaluation of Cancer Risks melakukan penelitian tersebut di Jepang.
Enggak sarapan juga dihubungkan dengan penyebab lain yang bisa menambah kemungkinan terkena kanker seperti kebiasaan merokok, konsumsi alkohol, aktivitas fisik, durasi tidur, status perkawinan, jadwal kerja, asupan energi total, waktu makan malam, dan frekuensi makanan ringan.
Baca Juga: Pernah Idap Kanker Ovarium, Shanaz Haque Rutin Lakukan Dua Hal ini Untuk Sembuh
Minum minuman panas