Follow Us

8 Ciri Orang Kreatif Menurut Psikolog, Salah Satunya Tak Puas dengan Suatu Pencapaian

Nabila N C, None - Senin, 08 Juni 2020 | 06:00
Ilustrasi kreatif
Freepik.com

Ilustrasi kreatif

Berikut tanda-tanda atau ciri-ciri seseorang dikatakan kreatif menurut Mihaly Csikszentmihalyi:

1. Penuh energi dan fokus

Orang kreatif cenderung memiliki energi berlebih, baik fisik maupun mental.

Baca Juga: Kejam! Seekor Gajah yang Sedang Hamil Mati Dalam Keadaan Berdiri Usai Diberi Makan Nanas Berisi Petasan

Mereka dapat menghabiskan waktu berjam-jam menekuni sesuatu yang menarik perhatiannya, dan terus antusias sepanjang waktu.

Hal itu bukan berati orang kreatif hiperaktif.

Mereka cenderung imajinatif, ingin tahu banyak hal, diam-diam berpikir, dan merenungkan hal yang menarik minat mereka.

2. Cerdas dan naif

Studi pada 2013 mengungkap, orang kreatif umumnya cerdas. Namun, orang dengan IQ yang terlalu tinggi belum tentu kreatif.

Baca Juga: Tagihan Listrik Membengkak di Tengah Pandemi? PLN Beri Keringanan Cicilan Asal Penuhi Syarat Ini

Hal itu sejalan dengan penelitian Csikszentmihalyi.

Dia menyimpulkan, orang kreatif umumnya memiliki IQ dengan batas 120,1.

Source : Grid.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest