Follow Us

Prediksi Presiden Soeharto 25 Tahun Silam Terbukti Benar, Bahkan Sampaikan Pesan Ini untuk Selamatkan Bangsa

Nabila N C, None - Minggu, 31 Mei 2020 | 21:00
Prediksi Soeharto terkait bangsa Indonesia di tahun 2020 kembali dibicarakan masyarakat
net

Prediksi Soeharto terkait bangsa Indonesia di tahun 2020 kembali dibicarakan masyarakat

GridHype.ID - Presiden kedua Republik Indonesia, Soeharto pernah memprediksi pada 25 tahun lalu.

Hal inilah yang hangat diperbincangkan oleh publik belakangan.

Sebuah video pidato Presiden kedua RI terkuak karena dalam pidatonya Soeharto membicarakan prediksi kondisi Indonesia ke depan.

Padahal saat itu diketahui video tersebut diambil pada 1995.

Baca Juga: Tonight Show Bakal Tayang Lagi Setelah Vakum Satu Bulan, Ada Cast Baru!

Diketahui video tersebut diambil saat temu wicara Presiden Soeharto pada acara Pencanangan Gerakan Nasional Pelestarian dan Pengamalan Nilai Kepahlawanan di Surabaya, pada 23 November 1995 silam.

Dalam cuplikannya Soeharto menyampaikan prediksi bila Indonesia harus mempersiapkan kader bangsa.

Kader bangsa tersebut disiapkan bukan saja untuk membangun negeri, tetapi juga menghadapi segala cobaannya.

Salah satu yang harus dipersiapkan itu di antaranya adanya liberalisasi.

Baca Juga: Coba Rutin Lakukan 5 Hal ini Sebelum Tidur, Bisa Bikin Wajahmu Terlihat Fresh Meski Baru Bangun Tidur

Kala itu Soeharto mengatakan nantinya di tahun 2020 bangsa Indonesia akan menghadapi liberalisasi.

Maksud liberalisasi itu adalah adanya perdagangan bebas di dunia.

Source : Suar.ID

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest