Follow Us

Wabah Virus Corona Belum Usai, AS Kelimpungan Hadapi Serangan Lebah Pembunuh

Nabila N C, None - Selasa, 05 Mei 2020 | 09:00
Belum usai wabah virus corona, Amerika Serikat kembali dipusingkan dengan serangan lebah pembunuh.
pikrepo.com

Belum usai wabah virus corona, Amerika Serikat kembali dipusingkan dengan serangan lebah pembunuh.

Baca Juga: Jangan Panik! Campuran Ramuan Jahe Ini Obati Asam Urat Ketika Puasa Ramadan, Begini Cara Buatnya

Lalu taman pada umumnya akan menarik bagi lebah raksasa.

Ada juga tempat-tempat yang sangat urban seperti Manhattan karena mereka cenderung bersarang di tanah atau menggali kayu yang lapuk.

"Kita harus waspada," ucap seorang peternak lebah di Manhattan, Andrew Cote.

"Ketika mereka sampai di Pantai Timur, maka mereka bisa berakhir di belakang truk seseorang."

"Dan tentunya akan sampai kota dalam empat hari kemudian."

Baca Juga: Unggah Momen Kebersamaan Bareng Anak dan Istrinya di Media Sosial, Ganjar Pranowo Malah Curhat Dicuekin, Netizen: Jangan Ngambek Bapak

Cote mengatakan dia pernah melihat lebah raksasa dalam perjalanan ke China pada tahun 2017.

Menurutnya peternak lebah lokal di sana menggunakan kelelawar kecil yang tampak seperti kelelawar kriket miniatur untuk mengenai lebah di udara.

Hal menakutkan lainnya dari lebah pembunuh ini adalah lebah pembunuh dapat memusnahkan koloni lebah madu.

Karena ia perlu membangun protein untuk koloninya sendiri, sehingga memenggal kepala dan memakan bagian dari lebah madu.

Apalagi secara ukuran, lebah Asia lebih besar. Terutama bagian sengat lebah.

Source : Intisari Online

Editor : Hype

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular