Follow Us

Sejak Ribuan Tahun Jahe Dianggap Ampuh Sebagai Obat Herbal untuk Cegah Sakit Paru-paru

Helna Estalansa, None - Rabu, 29 April 2020 | 17:15
Jahe
freepik

Jahe

Dikutip dari Lung Institute, jahe bahkan bisa meringankan sesak napas penyakit paru-paru kronis.

Hal ini terbukti dari para penderita Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) yang biasanya susah benapas.

Jahe memiliki kandungan anti-inflamasi yang berguna untuk memperbaiki paru-paru.

Baca Juga: Tak Banyak Orang Tahu, 6 Menu Makanan Ini Bisa Cegah Penyakit Paru-paru!

Kandungan anti-inflamasi ini bisa mengurangi peradangan.

Selain itu, jahe juga bisa membuat perut terasa lebih enak karena bisa menyeimbangkan kadar gula darah.

Jahe juga mengandung banyak vitamin dan mineral yang bisa melumasi paru-paru menjadi lebih bersih!

Tak hanya itu, dikutip dari Heathline, jahe juga mengandung antivirus alami.

Baca Juga: Punya Banyak Manfaat, Sebaiknya Orang Dalam Kondisi Ini Jangan Konsumsi Jahe karena Berbahaya

Antivirus alami tersebut bisa melawan berbagai virus penyebab penyakit pernapasan seperti influenza dan Respiratory Syncytical Virus (RSV).

Memanfaatkan jahe sebagai obat herbal cegah penyakit paru-paru sangat mudah kok!

Cukup rebus jahe ke air hangat atau campurkan ke dalam teh.

Source : gridfame.id

Editor : Nailul Iffah

Baca Lainnya

Latest