Follow Us

Tak Hanya Susu Sapi, Berikut 8 Manfaat Susu Almond yang Jarang Diketahui Banyak Orang, Salah Satunya Sebagai Anti Kanker

None - Sabtu, 25 April 2020 | 21:05
Susu Almond
Freepik.com

Susu Almond

7. Sistem Imun

Susu almond memiliki berbagai nutrisi dan mineral yang membantu dalam menjaga sistem kekebalan tubuh.

Sistem kekebalan melindungi tubuh dari kuman dan mikroorganisme yang dapat menyebabkan masalah kesehatan dan berbahaya bagi tubuh.

8. Menggantikan ASI

Susu almond mengandung vitamin dan mineral mirip yang ditemukan dalam ASI.

Susu almond mengandung sejumlah besar vitamin C dan D, serta zat besi yang sangat penting bagi pertumbuhan dan kesehatan bayi.

Selain itu, susu almond juga kaya protein, menjadikannya pengganti makanan yang sempurna, seperti makanan sehat lain, seperti beras dan susu kedelai.

Mari mulailah mengkonsumsi susu almond dari sekarang agar ragam manfaat susu almond bagi tubuh tersebut dapat kamu rasakan. (*)

Artikel ini telah tayang di SajianSedap.ID dengan judul Ragam Manfaat Susu Almond Bagi Tubuh

Source : Sajian Sedap

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest