Karena jeruk yang bercampur dengan obat bisa membuat kerja otot terganggu, selain itu kita juga akan merasa sangat mengantuk bahkan bisa menyebabkan halusinasi.
Selain itu, jeruk Bali juga sebaiknya dihindari karena mengandung senyawa yang dapat memblokir gangguan di usus dari sejumlah obat seperti obat penurun kolesterol (statin), antidepresan, obat migrain, pengencer darah, obat tekanan darah dan obat diabetes.
3. Anggur
Meskipun memiliki banyak vitamin dan nutrisi lain yang diperlukan tubuh, tetapi anggur sebaiknya kita hindari saat pengin mengonsumsi obat.
Karena buah ini dapat menghancurkan kadungan yang ada di dalam obat sehingga efektivitas obat untuk diserap tubuh semakin terganggu.
Baca Juga: Jadi Toxic dan Bikin Mental Nggak Sehat, Sebaiknya Jauhi 7 Tipe Teman Seperti ini
4. Nanas
Memakan nanas bersamaan dengan obat sebaiknya dihindari.
Karena mengonsumsi buah yang banyak vitamin C nya ini dapat meningkatkan tekanan darah.
Enggak cuma itu, buah ini juga dapat menghambat penyerapan obat di tubuh kita, apalagi jika kita sedang minum obat antibiotik.