Follow Us

Dikabarkan Meninggal Dunia, Fauzi Baadilla Langsung Bantah Kabar Hoaks yang Beredar

Linda Fitria - Kamis, 09 Januari 2020 | 20:00
Fauzi Baadilla bantah kabar hoaks dirinya meninggal dunia
Kolase Instagram @fauzibaadilla__ @egamoward

Fauzi Baadilla bantah kabar hoaks dirinya meninggal dunia

GridHype.ID - Kabar hoaks baru saja menyeret nama aktor film, Fauzi Baadilla.

Melalui akun Instagram @egamoward, beredar kabar kalau pemeran film Mengejar Matahari itu telah meninggal, Kamis (9/1/2020).

Dalam postingan itu, akun @egamoward menuliskan, "R.I.P @fauzibaadilla__"

Baca Juga: Proses Autopsi Almarhumah Lina Selesai Dilakukan, Kini Polisi Jalani Pemeriksaan Racun

Kabar ini tentu membuat banyak pihak kaget dan tidak percaya.

Pasalnya, Fauzy yang aktif bermain media sosial itu baru saja mengunggah postingan story 22 jam yang lalu.

Setelah simpang siur kabar beredar, kebenaran akhirnya terungkap.

Baca Juga: Sering Dikonsumsi Saat Diet, Siapa Sangka 5 Makanan ini Justru Bikin Berat Badan Semakin Cepat Naik

Melalui postingan Instagramnya, Fauzi mengklarifikasi bahka kabar tersebut hoaks.

Fauzi bahkan tidak paham apa sebenarnya motif pihak tersebut hingga tega menyebarkan kabar tidak benar.

"Assalamualaikum wr wb.. kawan-kawan yang baik.. Beredar kabar hoaks tidak enak tentang saya dari seseorang berinisial E.m,

Baca Juga: Tak Hanya Rizky Febian, Sule Juga Ungkap Sempat Alami Hal ini yang Dipercaya Sebagai 'Pertanda' Adanya Orang Meninggal

Source : Instagram

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular