Follow Us

Bukan Hanya Duduk Terlalu Lama, 3 Makanan yang Kerap Dikonsumsi Sehari-Hari ini Juga Bisa Jadi Penyebab Utama Wasir

None - Minggu, 29 Desember 2019 | 19:05
3 jenis makanan penyebab wasir ini bisa sampai sebabkan pendarahan! Stop mulai sekarang!
Freepik

3 jenis makanan penyebab wasir ini bisa sampai sebabkan pendarahan! Stop mulai sekarang!

Pilihlah susu dan produk susu yang rendah lemak.

Baca Juga: Garam Hingga Daging, 5 Makanan ini Bisa Jadi Penyebab Gagal Ginjal, Sebaiknya Mulai Dikurangi

3. Makanan pedas

Makanan pedas dapat mengiritasi lambung dan memperburuk masalah pencernaan.

Hal ini akan mengakibatkan masalah pencernaan seperti sembelit atau diare berlebihan yang kemudian dapat memicu wasir.

Perbanyak Makanan Berserat

Makanan berserat
foto : everydayhealth.com

Makanan berserat

Untuk mencegah ambeien dan menjaganya agar tidak cepat kambuh, sebaiknya perbanyak makanan kaya serat.

Contohnya seperti kacang-kacangan, sayur, buah.

Selain itu, kamu bisa memilih karbohidrat yang tinggi serat seperti nasi merah, roti gandum, sereal berserat tinggi dan oatmeal.

Peningkatan jumlah makanan kaya serat ini harus diiringi dengan minum air putih yang cukup.

Sebab, tingginya serat yang kita makan dapat memicu terjadinya penumpukan gas di dalam perut yang bisa jadi masalah baru lagi.

Source : tribunnews, Sajian Sedap

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest