Follow Us

Tak Hanya Cegah Risiko Jantung, Diet Mediterania Juga Bisa Kurangi Gangguan Pendengaran

Nailul Iffah - Minggu, 15 Desember 2019 | 12:20
Ilustrasi Telinga Berdenging
Pixabay

Ilustrasi Telinga Berdenging

Lalu ada pula dampak dari kerusakan sel, peradangan, dan degenerasi neuron sepanjang jalur pendengaran.

" Pola makan yang lebih sehat mungkin saja mencegah masalah-masalah tersebut dan menghindarkan kita dari gangguan pendengaran karena sejumlah mekanisme."

"Hal itu meliputi perlindungan terhadap kerusakan sel oksidatif, promosi lemak darah bermanfaat, fungsi endotelial -jantung dan pembuluh darah, yang lebih baik."

Baca Juga: Disebut Kepintarannya tak Sebanding dengan Barbie Kumalasari, Begini Tanggapan Nikita Mirzani

"Juga berdampak pada penurunan tekanan darah, dan mengurangi peradangan," ujarnya.

Jadi, intinya, usahakan secara konsisten menggabungkan makanan sehat seperti ayam, salmon, Greek yogurt, kacang-kacangan, minyak zaitun, kacang, buah-buahan, dan sayur-sayuran ke dalam pola makan.

Tak hanya demi kesehatan pendengaran, tapi juga kesehatan tubuh secara keseluruhan.

(*)

Source : Kompas.com, American Journal of Epidemiology

Editor : Hype

Baca Lainnya

Latest