Follow Us

Cegah Kanker Payudara dengan 5 Tips Pola Hidup Berikut ini Jika Tak Ingin Menyesal Nantinya

None - Kamis, 17 Oktober 2019 | 15:00
Cegah Kanker Payudara dengan 5 Tips Pola Hidup Berikut ini Jika Tak Ingin Menyesal Nantinya
iStock

Cegah Kanker Payudara dengan 5 Tips Pola Hidup Berikut ini Jika Tak Ingin Menyesal Nantinya

Gridhype.id – Kanker payudara menjadi momok tersendiri buat para cewek.

Faktanya, tak sedikit cewek yang kehilangan nyawa karena kanker payudara.

Meskipun tidak menular, tetapi belum ada obat yang benar-benar manjur untuk mengatasinya. Namun dibanding harus mengatasi, lebih baik kita melakukan pencegahan.

Ada beberapa tips untuk mencegah munculnya kanker payudara:

Baca Juga: Idap Kanker Payudara dan Berhasil Sembuh, Aktris Senior Rima Melati Ternyata Rutin Minum 3 Jus Buah ini

Pengaruh Gen

Tidak dapat dimungkiri bahwa penyakit kanker—termasuk kanker payudara—sebagian besar disebabkan oleh adanya riwayat genetika keluarga, yang secara turun-temurun diwariskan melalui darah dari pihak Ibu maupun Ayah.

Untuk mengetahui apakah kamu memiliki riwayat penyakit kanker, tanyakanlah kepada anggota keluarga Anda secara baik-baik.

Jika ragu, tanyakan kepada dokter terpercaya.

Bila memang ada sejarah penurunan kanker, segera lakukan perubahan pola hidup berikut untuk mencegah kanker lebih lanjut.

Baca Juga: 7 Gejala Penyakit Berbahaya ini Kerap Kali Diabaikan Wanita, Salah Satunya Perubahan Pada Payudara

Mulai Berolahraga

Source : cewekbanget.com

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest