Baca Juga: Hampir Dikonsumsi Setiap Hari, 7 Camilan ini Bisa Bisa Jadi Penyebab Kanker
Bintil atau Jerawat Berwarna Mirip Kulit
Bintil atau jerawat di area sekitar vagina bisa merupakan gejala syringoma.
Namun, bintil atau jerawat ini tak berbahaya karena biasanya muncul karena tersumbatnya kelenjar keringat.
Berbeda dengan bartholinitis, bintil syringoma lebih kecil dan umumnya muncul di bagian atas vagina.
Untuk menghilangkan syringoma adalah dengan selalu menjaga kebersihan, atau dengan pengobatan dokter.
Baca Juga: Hampir Mati Karena Tidak Bisa BAB Selama Seminggu, Usus Pria Asal Taiwan ini Berakhir Mengerikan
Bulu yang Tak Kunjung Hilang Walaupun Dicukur
Sudah rajin mencukur atau membersihkan bulu di sekitar vagina namun bulu-bulu tersebut tetap muncul?
Kondisi ini bisa terjadi karena masih ada bulu-bulu yang tumbuhnya tak sempurna, misalnya tumbuh ke dalam dan bukannya keluar.
Karena pertumbuhan rambut ada di bawah permukaan kulit, maka menyebabkan tumbuhnya benjolan, radang, atau bahkan nanah.
Baca Juga: Dihargai Hingga Rp 26 Miliar di Jepang, Ikan ini Justru Banyak Dijual Murah Di Indonesia