Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sering Dianggap Menjijikan, Rupanya Cicak Jadi Makanan Khas di Negara ini, Mulai dari Dipanggang Hingga Direbus

None - Selasa, 01 Oktober 2019 | 11:00
Sering Dianggap Menjijikan, Rupanya Cicak Jadi Makanan Khas di Negara ini, Mulai dari Dipanggang Hingga Direbus
Kolase Gridhype.id

Sering Dianggap Menjijikan, Rupanya Cicak Jadi Makanan Khas di Negara ini, Mulai dari Dipanggang Hingga Direbus

Gridhype.id – Cicak merupakan salah satu hewan yang dianggap menjijikan bagi sebagian orang.

Namun tahukah kamu jika keberadaan cicak juga memberikan manfaat karena memberantas nyamuk.

Tapi pernahkah Kamu membayangkan jika cicak menjadi makanan dan dimakan banyak orang?

Duh, mendengarnya saja mungkin sudah membuat kita gila.

Tapi cicak ternyata menjadi santapan kuliner khas di negara ini.

Baca Juga: DN Aidit Hanyalah 'Anak Bawang', Sosok ini yang Jadi Pentolan PKI Hingga Pernah Lakukan Pertemuan dengan Pimpinan Komunis Soviet

Ya, cicak adalah santapan khas di Vietnam, dan telah menjadi hidangan lokal di sana.

Mengutip mStar, makanan ini umum dijual di jalanan. Seperti di pasar-pasar Vietnam.

Selain cicak, hewan lain seperti kadal juga diikonsumsi di sana, dan berada satu tempat dengan cicak panggang.

Untuk memasaknya, biasanya direbus dengan daun pisang kemudian dicuci dengan hati-hati.

Baru dibumbui dan dicampur dengan serai dan dipanggang.

Mereka memakannya untuk dijadikan lauk makan.
mStar

Mereka memakannya untuk dijadikan lauk makan.

Source : intisari online MSTAR

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x