Follow Us

Tak Patah Semangat, 5 Artis yang Gagal di Ajang Pencarian Bakat ini Nyatanya Justru Melejit Saat Solo Karir

None - Kamis, 19 September 2019 | 08:35
Tak Patah Semangat, 5 Artis yang Gagal di Ajang Pencarian Bakat ini Nyatanya Justru Melejit Saat Solo Karir
Kolase Gridhype.id

Tak Patah Semangat, 5 Artis yang Gagal di Ajang Pencarian Bakat ini Nyatanya Justru Melejit Saat Solo Karir

Pasti banyak pelajaran dari komentar-komentar mereka, karena mereka adalah orang-orang hebat," tulis Anji seperti dikutip dari Kompas.com, Kamis (19/9/2019).

Anji mengaku sempat menerima kritik-kritik pedas dari para dewan juri. Ia disebut lebih cocok menjadi vokalis band daripada seorang solois.

"DAN BENAR. Saya bersama Drive, band saya dulu, berhasil. Walaupun sekarang saya sudah solo kembali, yang jelas prediksi Juri tepat. Sekarang kan cara saya berpakaian dan nyanyi juga sudah berbeda," lanjutnya.

Menurut Anji kegagalannya di audisi Indonesian Idol menjadi pengalaman berharga baginya.

Pengalaman ini juga ia sebut sebagai jalan untuk membentuk mental hingga akhirnya meraih kesuksesan.

"Saya bukan Motivator, yang memotivasi orang lain dengan kalimat-kalimat dan teori-teori bagus.

Saya mau jadi Inspirator, yang menginspirasi orang melalui cerita yang sudah saya lalui. Cerita kegagalan yang jadi pelajaran.

Dulu saya adalah Penyanyi yang (tampaknya) gagal.

Sekarang saya adalah Penyanyi dengan pendapatan tertinggi dari digital," kata dia.

Baca Juga: Kisah Susan Potter, yang Rela Sumbangkan Tubuhnya Untuk Penelitian Hingga Dipotong Jadi 27.000 Bagian

  1. Vidi Aldiano
Vidi Aldiano
Tribunnews

Vidi Aldiano

Nama Oxavia Aldiano atau lebih dikenal dengan nama Vidi Aldiano tentunya sudah sangat lekat di telinga masyarakat Indonesia.

Lewat tembang "Nuansa Bening" nama Vidi mulai dikenal.

Source : TribunStyle

Editor : Ngesti Sekar Dewi

Baca Lainnya

Latest