Mau Masak Daging Tapi Lama? Begini Cara Cepat dan Praktisnya, Dijamin Empuk dan Lembut

Sabtu, 21 Maret 2020 | 17:50
pixabay

Daging wagyu kobe

GridHype.ID - Kamu sering memasak di rumah? Kalau iya kamu suka masak apa?

Mungkin beberapa orang suka memasak yang praktis dan tidak memakan waktu lama.

Namun, kamu pasti juga ingin memasak daging bukan?

Baca Juga: Keterlaluan! Pemerintah China Paksa Tahanan Muslim di Kamp Makan Daging Babi dan Minum Alkohol

Di masa sekarang ini waktu adalah hal yang berharga.

Jadinya, banyak orang mencari cara supaya memasak daging bisa lebih cepat.

Karenamemasak cepat juga berarti menghemat pengeluaran gas.

Baca Juga: Jangan Lagi Beli atau Konsumsi Daging Ayam dengan Kondisi Seperti ini, Bisa Picu Kematian!

Bayangkan kalau kamu harus memasak daging sampai 3 jam lamanya.

Wah, berapa banyak gas yang harus dipakai.

Itu sebabnya, banyak orang menghindari memasak dagingsaat ingin membuat masakan yang praktis.

Baca Juga: Usai Santap Daging Anjing, 25 Orang Terpaksa Dilarikan ke Puskesmas

Soalnya, daging perlu waktu yang lama sampai bisa empuk dan lembut.

Padahal sebenarnya, ada cara supaya masak daging cepat empuk, loh.

Cari tahu caranya, yuk.

Baca Juga: Daging Ikan Lele dengan Banyak Bintik Putih Sempat Viral, Peneliti Ungkap Fakta Berikut ini, Aman Untuk Dimakan?

Ubah Bentuk Daging

Sebenarnya ada cara membuat daging lebih cepat empuk saat dimasak.

Yang paling mudah adalah mengubah bentuk daging.

Baca Juga: Korbankan Ratusan Kucing Demi Buat Jaket dan Dompet, Tukang Daging Ini Tega Rebus Hidup-hidup Hewan Malang Itu Tanpa Belas Kasih

Daripada memasak dalam bentuk potongan tebal, lebih baik iris atau cincang saja daging.

Daging yang tipis dan berukuran kecil tentuk lebih cepat matang dan empuk.

Bumbu juga lebih mudah meresap tanpa perlu dimasak terlalu lama.

Sajian Sedap

Mulai dari Sop Sampai Abon, Mari Cari Tahu Bagian Daging Sapi yang Tepat Untuk Berbagai Masakan

Baca Juga: Hampir Jadi Kegemaran Setiap Orang, 6 Bagian Daging Ayam ini Justrtu Berbahaya Jika Sering Dikonsumsi, Salah Satunya Sayap

Gunakan Daun Pepaya

Jika potongan daging tidak mungkin diubah, masih ada cara lain yang bisa dicoba.

Gunakan daun pepaya.

Baca Juga: Mengandung Banyak Bakteri Berbahaya, Begini Cara Mudah Mencuci Daging Ayam Mentah yang Benar

Bungkus daging dengan daun pepaya yang sudah dirematkan.

Biarkan semalaman di lemari es.

Daun pepaya dipercaya sejak lama mampu membuat daging lebih empuk.

Baca Juga: Bisa Sebabkan Kematian, Ini yang Terjadi Kalau Tubuh Tak Sengaja Mengonsumsi Daging Manusia

Manfaatkan Baking Powder

Baking powder bukan cuma untuk membuat kue, loh.

Coba rendam daging selama semalaman dalam bumbu yang telah dibubuhi baking powder.

Cara ini cocok saat kamu ingin membuat daging lada hitam atau sate.

Baca Juga: Garam Hingga Daging, 5 Makanan ini Bisa Jadi Penyebab Gagal Ginjal, Sebaiknya Mulai Dikurangi

Selain ketiga cara di atas, panci presto atau pressure cooker juga bisa dipakai bagi kamu yang memilikinya.

Tanpa tambahan apapun, presto bisa membuat daging empuk dalam hitungan menit.

Tapi, harganya memang cukup mahal.

Baca Juga: Bunuh dan Masak Korbannya, Kanibal ini Berikan Daging Manusia Kepada Anak Berusia 12 Tahun Untuk di Makan

Bagi kamu yang belum memilikinya, cukup mengempukan daging dengan 3 cara di atas saja.

Daging pasti sukses lebih cepat empuk dan memasak juga jadi lebih cepat.

Artikel ini telah tayang di Sajiansedap.com dengan judul Cara Membuat Daging Cepat Empuk Sehingga Masak Jadi super Cepat! Gampang Banget Ternyata

(*)

Tag

Editor : Linda Fitria

Sumber sajiansedap.com