Follow Us

Doa Harian, Inilah 5 Doa yang Bisa Dibaca Orang Tua untuk Mendoakan Anaknya agar Sholeh dan Sholehah

Grid., Helna Estalansa - Sabtu, 14 Oktober 2023 | 06:15
Ilustrasi berdoa
Pexels

Ilustrasi berdoa

Artinya: “Ya Allah, jadikanlah anak-anak kami anak yang sholeh lagi sholeha, orang yang hafal Al Quran dan sunnah, orang yang paham agama, diberkahi kehidupannya di dunia dan di akhirat.”

5. Doa Kelima

اَللَّهُمَّ بَارِكْ لِي فِي أَوْلَادِي وَلَا تَضُرَّهُمْ وَوَفِّقْهُمْ لِطَاعَتِكَ وَارْزُقْنِي بِرَّهُمْ

Allahumma barikli fii auladi, wa la tadhuurhum, wa waffiqhum li tho'atika, warzuqna birrohum.

Artinya: Ya Allah berilah barokah untuk hamba pada anak-anak hamba, janganlah Engkau timpakan mara bahaya kepada mereka, berilah mereka taufik untuk taat kepada-Mu dan karuniakanlah hamba rejeki berupa bakti mereka.

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul "5 Bacaan Doa Orang Tua kepada Anak-anaknya agar Sholeh atau Sholehah"

(*)

Source : TribunJogja.com

Editor : Hype

Latest