Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Kesehatan, Inilah 6 Pertolongan Pertama saat Asam Lambung Naik

Grid., Helna Estalansa - Minggu, 08 Oktober 2023 | 18:00
Ilustrasi asam lambung
freepik.com

Ilustrasi asam lambung

6. Mengonsumsi Madu

Pertolongan pertama yang bisa dilakukan saat asam lambung naik selanjutnya adalah dengan mengonsumsi madu.

Hal ini karena adanya kandungan yang diduga mampu melindungi dinding kerongkongan dari iritasi, bahkan mengurangi peradangan.

Untuk mendapatkan manfaatnya, teman-teman bisa mengonsumsi satu sendok teh madu secara langsung.

Selain itu, kamujuga bisa mencampurkan madu ke dalam air hangat atau teh yang akan dikonsumsi.

Nah, itulah enam pertolongan pertama yang bisa dilakukan untuk mengatasi asam lambung naik. Selamat mencoba!

Artikel ini telah tayang di Tribun-Bali.com dengan judul "Catat! Berikut Pertolongan Pertama Saat Asam Lambung Naik, Salah Satunya Longgarkan Pakaian"

Baca Juga: Tips Kesehatan, 5 Bumbu Dapur yang Ampuh Menyembuhkan Asam Lambung

(*)

Source :Tribun-Bali.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x