Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tips Kesehatan, Bukan Hamil, Ini loh 5 Tanda Kamu Telat Menstruasi Gegara Stres

Grid., Helna Estalansa - Senin, 10 April 2023 | 04:05
5 Ciri-ciri Telat Haid karena Stres, Jangan Keliru dengan Kehamilan
(pexels)

5 Ciri-ciri Telat Haid karena Stres, Jangan Keliru dengan Kehamilan

GridHype.ID -Tips kesehatan ini perlu banget diketahui oleh kaum hawa nih.

Sebab, tips kesehatan ini akan membahas seputar menstruasi atau haid.

Tips kesehatan ini akan membagikan cir-ciri wanita telat menstruasi atau haid karena stres.

Yuk langsung saja disimak!

Telat haid seringkali menjadi salah satu tanda seseorang wanita sedang hamil.

Meski begitu, bukan berarti kondisi ini selalu dikaitkan dengan kehamilan.

Sebab, ada berbagai kondisi lain yang juga dapat menjadi penyebab terlambatnya haid, seperti stres.

Ya, stress bisa berdampak pada hormon dan bagian otak yang bertugas mengatur siklus menstruasi.

Jika terjadi hingga berkepanjangan, tentu saja bisa mengganggu siklus menstruasi.

Perlu diketahui jika umumnya wanita memiliki siklus menstruasi yang berbeda-beda. Namun normalnya berlangsung selama 21-35 hari.

Seseorang dikatakan telat haid apabila siklus mensttruasinya berlangsung lebih dari 35 hari.

Baca Juga: Doa Harian, Segera Baca Doa Ini Ketika Alami Nyeri saat Haid

Source :Sonora.ID

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x