Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Pantas Saja Manusia Suka Mendengarkan Musik, Ternyata Ini Alasannya

Grid., Helna Estalansa - Sabtu, 11 Maret 2023 | 18:02
Ilustrasi seseorang mendengarkan musik.
Freepik.com

Ilustrasi seseorang mendengarkan musik.

GridHype.ID -Siapa sih yang tak pernah mendengarkan musik?

Pasti hampir semua orang pernah atau bahkan sering mendengarkan musik ya.

Lalu, apa sih alasan seseorang mendengarkan musik?

Seperti diketahui, mendengarkan musik bagi sebagian besar orang, telah menjadi aktivitas penting di kehidupan sehari-hari.

Bahkan musik menjadi penghibur mulai dari bangun pagi bahkan hingga menjelang istirahat malam.

Kecintaan akan hal ini pula yang pada akhirnya membuat musik secara khusus diperingati di Indonesia.

Melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 10 tahun 2013, setiap tanggal 9 Maret kemudian ditetapkan sebagai Hari Musik Nasional.

Jadi, mengapa manusia mendengarkan musik?

Selama beberapa dekade terakhir, ahli telah mengajukan beberapa alasan mengapa orang mendengarkan lagu.

Setidaknya ada lima alasan di balik itu, berikut seperti dikutip dari Psychology Today, Kamis (9/3/2023).

Kenikmatan mendengarkan musik

Baca Juga: 29 Tahun Berkarya di Industri Musik Tanah Air, Ternyata Ini yang Bikin Band GIGI Tetap Utuh dan Kompak Sampai Sekarang

Source :Kompas.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x