Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Kumpulan Doa Harian, Inilah Doa Penghapus Dosa yang Bisa Kamu Baca Setiap Hari

Helna Estalansa, None - Jumat, 16 Desember 2022 | 08:30
Kumpulan Doa Harian, doa penghapus dosa
Freepik

Kumpulan Doa Harian, doa penghapus dosa

Artinya: Ya Allah, sungguh, aku memohon kepada-Mu maaf dan kekuatan pada agama, dunia, dan akhirat."

Doa Penghapus Dosa

Setiap muslim yang menyadari dosa- dosanya dan memohon ampunan, hendaknya segera bertaubat.

Taubat dapat dilakukan dengan salat taubat yang dilakukan penuh keikhlasan, keseriusan, penyesalan dan berjanji tidak akan mengulangi dosa yang sama.

Adapun setelah selesai salat taubat, umat muslim dianjurkan membaca doa penghapus dosa berikut ini:

اللَّهُمَّ أَنْتَ رَبِّي لَا إِلَهَ إِلَّا أَنْتَ خَلَقْتَنِي وَأَنَا عَبْدُكَ وَأَنَا عَلَى عَهْدِكَ وَوَعْدِكَ مَا اسْتَطَعْتُ أَعُوذُ بِكَ مِنْ شَرِّ مَا صَنَعْتُ أَبُوءُ لَكَ بِنِعْمَتِكَ عَلَيَّ وَأَبُوءُ لَكَ بِذَنْبِي فَاغْفِرْ لِي فَإِنَّهُ لَا يَغْفِرُ الذُّنُوبَ إِلَّا أَنْتَ

Allahumma anta rabbi la ilaha illa anta, khalaqtani wa ana abduka wa ana 'ala ahdika wa wa'dika mastatha'tu, a'udzu bika min syarri ma shana'tu, abu'u laka bini'matika 'alayya wa abu'u bidzanbi faghfirli fa innahu laa yaghfirudz dzunuba illa anta.

Artnya: " Ya Allah, Engkau adalah lah Tuhanku, tiada tuhan selain Engkau yang telah menciptakan aku. Aku adalah hamba Mu dan aku berada di atas sumpahku dan janjiku pada-Mu semampuku. Aku berlindung kepada-Mu dari keburukan yang aku lakukan. Aku mengakui atas nikmat yang Engkau berikan kepadaku dan aku mengakui dosa (yang aku perbuat). Maka, maafkanlah aku. Sesungguhnya tidak ada yang bisa mengampuni dosa-dosa selain Engkau."

Artikel ini telah tayang di BangkaPos.com dengan judul "Bacaan Doa Penghapus Dosa Lengkap dengan Artinya, Termasuk Doa Taubat"

Baca Juga: Kumpulan Doa Harian, Takut Hantu saat Berkunjung ke Suatu Tempat? Buruan Baca Doa Ini

(*)

Source :Bangkapos.com

Editor : Hype

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Tag Popular

x