GridHype.ID -Aneka tips kesehatan berikut ini akan menyajikan manfaat luar biasa dari sawi putih.
Dijamin aneka tips kesehatan ini bikin kamu semua takjub.
Yuk simak aneka tips kesehatan ini sampai selesai!
Melansir dari SajianSedap.com, telah terungkap jika makan sawi putih bisa bikin tubuh jadi rasakan efek dahsyat ini loh.
Manfaat Sawi Putih
Sawi putih kaya akan protein, serat, vitamin K, vitamin C, folat, mangan, vitamin B6, kalsium dan magnesium.
Sawi putih juga mengandung mikronutrien yaitu vitamin A, zat besi, dan riboflavin.
Vitamin B6 dan folat di dalam sawi putih berguna menjaga metabolisme dan fungsi normal sistem saraf.
Dengan banyaknya kandungan itu, mengonsumsi sawi putih dapat berkontribusi menjaga kesehatan tubuh
Nah, dilansir dari Healhline, berikut adalah sejumlah manfaat kesehatan jika mengonsumsi sawi.
1. Memperbaiki pencernaan
Baca Juga: Aneka Tips Kesehatan, Sayur Kailan yang Mirip Sawi Hijau Ini Ternyata Ampuh Obati Penyakit Mematikan