Beberapa perhiasan memang dapat dibersihkan dengan amonia, surfaktan, atau bisa juga dibawa langsung ke toko perhiasan untuk dibersihkan oleh ahlinya.
Tapi, jika sulit mendapatkannya, ada beberapa bahan rumah tangga yang dapat digunakan untuk membersihkan perhiasan.
Cara ini sama efektifnya dalam mengembalikan kilau emas.
Lihat berikut ini cara membersihkan emas dengan mudah menggunakan bahan yang tersedia di rumah.
Cara Mengembalikan Kilau Perhiasan Emas
Dilansir dari boldsky via SajianSedap.com, inilah cara membersihkan perhiasan dengan mudah dan nggak ribet.
1. Garam
Garam sangat baik untuk digunakan sebagai bahan pembersih perhiasan.
Ambil sedikit garam dan masukkan ke dalam mangkok berisi air panas.
Masukkan perhiasan ke dalam larutan tersebut dan biarkan selama beberapa saat.
Metode ini merupakan cara murah, cepat, dan lembut untuk membersihkan perhiasan.
Baca Juga: Aneka Tips Harian, Jangan Mau Kena Tipu, Begini Cara Mengecek Emas Asli atau Palsu